kumpulan puisi persahabatan
Jumat, 11 Mei 2012
Info MA ALFALAH
Pda hari Selasa 12 Januari 2012 MA ALFALAH mengadakan pentas besar"an yaitu "ALFALAH AWORD" diadakan di gedung MA & pentasnya sgat meriah krna, peserta yg pintar berbagai kegiatan akan mndapatkan sbuah penghargaan, yaitu sbuah "PIALA" & ini smua benar" di brikan kpd smua pmenang. Mka dari itu sblunNya anak" MA berlomba" & bersaing scra sehat demi memperebutkan sbuah pnghrgaan. tetapi syangNya Aku tdk bisa meraih itu smua, Sya gagal untk kgiatan itu pdahal saya sngat menginginkanya. Ya smoga saja MA ALFALAH trus mngdakan pntas ALFALAH AWORD lgi, & smoga yg blum mndapatkan pnghrgaan di Thun depan dpat ksempatan untk memenangakan perlombaan itu smua. aaammmmiiiiiiiiiiiiiiiiiiinn !!!!!!!!
Minggu, 18 Maret 2012
KUMPULAN PUISI PERSAHABATAN 2012
Di balik pulau ini
Tempat kedua kakiku berpijak
Di tanah air ibu pertiwi tersayang
Terbendung segudang keriduan untuk sahabatku
Di tanah kelahiran Siti Nuralisah
Sahabatku…
Maafkan daku dari kejauhan
Bila jasad ini tak mampu menyapa
Untuk tawa dan rangkulan hangatku
Andaikan angin ini dapat menerbangkanku
Melintasi bukit nan tinggi dan bentangan luas lautan
Mungkin sebelum senja menyapa malam siang berlau
Daku kan mendarat di tanah sabah bakso mas lele Ice box
Seandainya pula kantong ajaip kucing jepang
Bukanlah cerita belaka dalam filem kartun
Daku pasti meminta padanya untuk sebuah pinjaman
Dari kantong ajaib tempat baling-balinag bambu berada
Tanganku menggenggam butiran-butiran pasir
Cerita dari tanah bugis Sulawesi selatan
Untuk kutaburkan di daun-daun kupingmu
Sebagai wacana melepas kerinduan bertahun
Melewati semalam suntuk bersama premium philipin
Tuhanku yang maha pemurah
Lagi maha penyayang ummatnya
Berilah bunda hamba rejeki
Agar jasad ini kembali mengukir cerita
Walau sejenak di tanah kelahiran tercinta
Air mata bercucuran membahas kolam kerinduan
Mengingat tawa merekam kenangan
Duduk bersama sahabatku dijembatan
Tempat terakhirku bersama sebelum
Telapak kaki menginjak daratan ibu pertiwi
Senin, 12 Maret 2012
KEKECEWAAN
awalnya ku rasa lantai
mampu tuk tenangkan hati ku
awalnya ku kira tembok
jua mampu mengubah hari ku
namun ternyata
lantai tersenyum sinis melihat ku
tembok tertawa pelan menatap ku
angkuh yang kurasa, semua kosong
kebekuan terus terjadi
Selalu meremeh, tak peduli
menganggap semua ini SEMU
Sabtu, 25 Februari 2012
persahabatan
persahabatan adalah hidup
ia mengalir di darahku
bergetar di nadiku
berirama dengan tiap detak jantung
persahabatan adalah kokoh
setegar batu karang
seperti tembok cina
meski raga tumbang
ia akan selalu tegak dalam dada yang memendam langit
nyanyian ini untukmu kawan
untuk setiap gelas yang tak sempat kau teguk
untuk kebahagiaan yang belum lama kau rasakan
dari luka yang panjang
nyanyian ini untukmu kawan
Dan jika berkata,
berkatalah kepada aku tentang kebenaran persahabatan?..
Sahabat adalah kebutuhan jiwa, yang mesti terpenuhi.
Dialah ladang hati, yang kau taburi dengan kasih dan kau panen dengan penuh rasa terima kasih.
Dan dia pulalah naungan dan pendianganmu.
Karena kau menghampirinya saat hati lapa dan mencarinya saat jiwa butuh kedamaian.
Bila dia bicara, mengungkapkan pikirannya,
kau tiada takut membisikkan kata “tidak” di kalbumu sendiri,
pun tiada kau menyembunyikan kata “ya”.
Dan bilamana ia diam, hatimu tiada ‘kan henti mencoba merangkum bahasa hatinya;
karena tanpa ungkapan kata,
dalam rangkuman persahabatan, segala pikiran, hasrat, dan keinginan terlahirkan bersama dengan sukacita yang utuh, pun tiada terkirakan.
Di kala berpisah dengan sahabat, janganlah berduka cita;
Karena yang paling kaukasihi dalam dirinya,
mungkin lebih cemerlang dalam ketiadaannya,
bagai sebuah gunung bagi seorang pendaki,
nampak lebih agung daripada tanah ngarai dataran.
Dan tiada maksud lain dari persahabatan kecuali saling memperkaya ruh kejiwaan.
Karena kasih yang masih menyisakan pamrih,
di luar jangkauan misterinya, bukanlah kasih, tetapi sebuah jala yang ditebarkan:
hanya menangkap yang tiada diharapkan.
Dan persembahkanlah yang terindah bagi sahabatmu.
Jika dia harus tahu musim surutmu,
biarlah dia mengenal pula musim pasangmu.
Gerangan apa sahabat itu hingga kau senantiasa mencarinya,
untuk sekadar bersama dalam membunuh waktu?
Carilah ia untuk bersama menghidupkan sang waktu!
Karena dialah yang bisa mengisi kekuranganmu, bukan mengisi kekosonganmu.
Dan dalam manisnya persahabatan, biarkanlah ada tawa ria berbagi kebahagiaan.
Karena dalam titik-titik kecil embun pagi, hati manusia menemukan fajar jati dan gairah segar kehidupan.
sepatah kata buat sahabatku
Janji suci tlah kau ingkari tuk bersama
Dalam tawa dan duka
Yakinlah selalu … sobat
Bawa segala luka yang menyobek hatimu
Adalah pisau yang mengalir di setiap tetes darahku
Kesedihan yang nampak di raut mukamu
Adalah kepedihan terdalamku
Ketidakramahan dirimu adalah penyobek hatiku
Taukah kau sobat?
Bahwa secercah tawa yang dulu slalu menghiasi wajahmu
Kini tlah pudar dan bukan lagi
Kebanggaan dalam tali hati antara kau dan aku
Kini kau telah melepas jemari itu
Padahal aku rapuh tanpa tangan itu
Aku ingin kau selalu menjaga dan melindungiku
Sobat …
Sebuah tamparan yang selalu kudapat bila kusalah
Sebuah bimbingan yang selalu merangkulku bila kulemah
Kini tak akan pernah kudapati lagi
Kemana aku harus mencari itu semua?
Kau pergi tanpa mengucap sepatah kata pun
Kau telah memutus persahabatan itu
Persahabatan yang suci
Kini tlah kau nodai dengan kebungkaman, kebohongan, dan kebosanan
Semuanya penuh kepura-puraan
Kau jadikan persahabatan
Sebagai tempat berlabuh
Tuk mencari pengalaman kehidupan
Kenapa kau lakukan ini?
Ku diam dalam kebungkaman yang penuh kesakitan
Sedangkan dirimu tertawa penuh keriangan
Lalu kini ku bertanya:
Apa menurutmu seorang sahabat?
And sahabat yang tulus seperti apa?
Kau hanya diam tak bisa menjawab
Sobat …
Maafkan diri ini bila diri ini bersalah
Meski kau telah pergi
Bagiku kau selalu ada dalam hatiku
Karena kau adalah sahabatku
Dari dulu dan sampai kapan pun
Puisi sahabat
Buat para sahabat.................yang terlahir dalam relung waktuku..........
yang telah hadir dalam absen hidupku.....
dan yang telah menghampiri gubuk diriku......
tak ada kata yang mampu ku ucap..tak ada ungkapan yang mampu kurangkai........semua tercantum dalam ukiran hati yang tak bisa bernyanyi........hanya diam diantara perkataan mencaci......karena ia hanya bisa memuji......
Teruntukmu sahabat........untuk semua waktu yang telah terhabiskan,........tuk semua kenangan yang telah hadir.......Hanya karena kalianlah q d sini,
Dn kalianlah yg slalu aku nanti,
Yg mmbuatku smangat kembali,
Menulis sebait puisi yg ta brarti,
Kalian sungguh luar biasa,
Smentara aku hnya manusia biasa,
Kalianlah yg mmbuat forum ini brwarna,
Smentara aku sbagian kecil'y saja,
Sahabat..
Kalian mnemani hari''ku,
Dalam sedih,suka dn gembiraku,
Aku mohon do'akn lah prjalananku,
Sore ini aku mnuju kampung halamanku...Kita memang tak semestinya bersama ...
kita memang tak semestinya sejalan ...
karena kamu berhak memilih, karena aku berhak memilih ...
walau persahabatan itu sering menyakitkan
tetapi aku selalu menganggapmu sahabat ..
biarkan aku untuk sejenak melupakanmu ..
biarkan kita untuk sejenak tenggelam dalam perih ini .
Puisi sahabat
aq ibarat sebatang kayu
kayupun akan jadi ranting bila tak memiliki
daun dn AKAR
maka.. sahabatlah yg menjadi daun dn akar q
untuk q berteduh. dn menopang smua yg ada pda diri q
jdilah sahabat yg bisa di bawa menangis
*saat sdih dia pun sdih*
jgn menjadi sahabat yg bisa di bawa tertawa
*saAt jaya dia ada. saAt sedih diapun menghilang*
======================================================
persahabatan itu bagaikan pulpen dengan tutupnya yang selalu
bersama-sama tatkala tutupnya hilang kita bingung kemana kita akan
mencarinya. begitu juga dengan persahabatan. persahabatan adalah
kehidupan kedua bagiku.
======================================================
sahabat itu ada rasa senang dan duka tpi sahabat yg kta sayang harus
kta jga..sahabat melebihi sayang ke saudara..sahabat jga seperti saudara..
======================================================
SAHABAT...
karena sahabat, ku masih berdiri disini
karena sahabat, ku masih bisa tersenyum seperti detik ini
karena sahabat, ku bisa tertawa disaat sedihku
SAHABAT..
kuharap kau tak letih menjaga persahabatan kita..
SAHABAT..
kuharap persahabatan kita kekal abadi..
==================================================
Angan hidupku melayang
Disaat aku mengingatmu
Banyak kata yang tak sempat kuucap
Berlalu cepat kau tinggalkan aku
Tinggalkan semua cerita
Yang layak kukenang
Wahai sahabat .....
Kurindu canda tawamu
Namun .........
Semua itu hanyalah sejuta mimpi
Kerapuhan hatiku, terjamah sudah
Saat kau kembali kepadaNya
Bersama dua cahaya yang menyertaimu
Tuk slamanya hingga akhir hayatku
Kau ada di hatiku ......Sahabat.
======================================================
Follow Me
by Michelle Newton
Take my hand and follow me
to that place I long to be.
Take my hand and trust my way,
in that place forever stay.
Follow me toward the sand;
we'll run and play, hand in hand.
Take my heart and hold it true;
forever I'll stay close to you.
Seize my words and listen well,
then forever I will tell.
Release your heart and feelings too,
just as I will do for you.
Trust your heart and follow me,
to that place we long to be.
======================================================
Serenity
As I look
Beyond the ripples of my reflections
To examine my inner self;
The ripples begin to fade . . .
As the reflection lays beside me
Grasping my hand,
The inner warmth shields me
And the vision of my reflection appears
I see you. My Friend.
======================================================
I Will Be Here
by Nicole George
Whenever you're sad,
or feeling blue,
Just call on me.
I'll be here for you.
Whenever you're happy,
or feeling sad,
Just call on me.
You are going to be glad that you had.
'Cause I'm gonna be there
with open arms.
I'm going to be there
to bear your arms.
I may be young,
or tiny like a bug,
but when you're sad
I swear to God,
I give the biggest hugs.
So when you're lonely
or just plain blue,
Just think of me,
or this poem,
And I'll come to you.
=====================================================
Langganan:
Postingan (Atom)